Aplikasi Administrasi Guru Wali Kelas ini sangat mudah digunakan karena format excel, Aplikasi Administrasi Guru Wali Kelas ini juga dapat anda download secara gratis.
Aplikasi Administrasi Guru Wali Kelas sangat diperlukan oleh seorang guru masa kini. Bagaimana tidak? Guru di era ini selain dituntut agar dapat menelurkan bibit-bibit unggul juga dituntut dalam hal administrasi sekolah. Administrasi administrasi tersebut saling berhubungan satu dengan lainnya, sehingga wajib hukumnya guru memiliki kemampuan dalam hal IT.
Aplikasi Administrasi guru Wali Kelas format excel yang akan admin bagikan ini cukup terperinci, dari data siswa, absen, inventaris, jadwal, dll. Berikut ini beberapa menu yang tersedia dalam aplikasi :
- Data Utama
- Kalender
- Data Guru
- Alokasi
- Jadwal
- Absen Guru
- Supervisi KTSP
- Rekap Absen
- Data Siswa
- Daftar Kelas.
- Keadaan Siswa
- Denah
- Inventaris
- Daftar Mutasi
- Jadwal Piket
- Pinjam Buku
- Pengembalian Buku
- Buku Penghubung
- Kenaikan Kelas
- Penyerahan Raport
- Buku Induk
- Hari Efektif
- Program Pengajaran
- Rincian Pertemuan
- Promes
Untuk mengunduh Aplikasi Administrasi Guru Wali Kelas Format Terbaru ini, silahkan mengikuti tautan yang tersedia dibawah ini :
- [Unduh] Aplikasi Administrasi Guru Wali Kelas Format Terbaru Lebih Terperinci
Demikian artikel tentang Aplikasi Administrasi Guru Wali Kelas Format Terbaru, ini dibagikan semoga bermanfaat dan sampai bertemu diartikel lainnya..